STUDI KASUS PADA LANSIA GOUT ARTHRITIS DENGAN INTERVENSI KOMPRES HANGAT JAHE UNTUK MENGURANGI INTENSITAS NYERI

Authors

  • Risma Ayu Safitri Universitas Muhammadiyah Kendal Batang

Keywords:

Usia Lanjut, Kompres Hangat Jahe, Nyeri

Abstract

Lanjut usia (lansia) merupakan dimana seseorang telah mencapai usia 65 tahun ke atas. Lanjut usia akan mengalami berbagai perubahan akibat terjadinya penurunan dari semua aspek diantaranya fungsi biologi, psikologis, sosial dan ekonomi. Perubahan ini akan memberikan pengaruh pada seluruh aspek kehidupan, termasuk status kesehatannya (Anggreini & Yanti, 2019). Gout arthritis merupakan penyakit yang diakibatkan tingginya kadar purin di dalam darah. Gout arthritis disebabkan adanya penumpukan kristal-kristal yang merupakan hasil akhir dari purin, dimana ginjal tidak mampu mengeluarkan asam urat melalui urin sehingga membentuk kristal yang berada dalam cairan sendi sehingga menyebabkan penyakit gout arthritis (Suryani et al., 2021).

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2023-11-08

How to Cite

Safitri, R. A. (2023). STUDI KASUS PADA LANSIA GOUT ARTHRITIS DENGAN INTERVENSI KOMPRES HANGAT JAHE UNTUK MENGURANGI INTENSITAS NYERI. Repository Universitas Muhammadiyah Kendal Batang. Retrieved from http://repository.umkaba.ac.id/index.php/repo/article/view/10

Issue

Section

Karya Tulis Ilmiah

Categories